Rabu, 22 Agustus 2012

FUNGSI KELOMPOK




1. Tempat belajar : KUB merupakan tempat  belajar bagi anggota dalam meningkatkan pengetahuan, keterampilan dan sikap (PKS) dalam berusaha sehingga hasil produksinya dapat  meningkat,  pendapatannya bertambah dan akhirnya dapat meningkatkan kesejahteraan keluarganya.



2. Tempat Bekerjasama : KUB merupakan tempat untuk memperkuat kerjasama diantara sesama anggota dalam KUB dan antar KUB dan LED serta dengan pihak lain. Kemampuan kerjasama yang dilakukan anggota KUB diharapkan akan menciptakan usaha yang lebih efektif dan efisien serta lebih mampu menghadapi ancaman, tantangan, hambatan dan gangguan,


3. Tempat Produksi :  Usaha yang dilaksanakan oleh masing masing anggota KUB, secara keseluruhan dipandang  sebagai  satu kesatuan usaha yang dapat dikembangkan untuk mencapai skala ekonomi. Selanjutnya anggota KUB dapat mengembangkan usaha secara bersama untuk menghasilkan produk yang memiliki nilai jual dan daya saing yang tinggi.

Artikel Terkait

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tuliskan Komentar anda !